SAN AFRI AWANG
DOSEN FAKULTAS KEHUTANAN
UNIVERSITAS GADJAH MADA
RPJM 2015 -2019 : REFORMA AGRARIA
MISINYA : PENYEDIAAN SUMBER TANAH OBYEK REFORMA AGRARIA (TORA) DAN MELAKUKAN DISTRIBUSI / REDISTRIBUSI TANAH DAN LEGALISASI ASSET:
- IDENTIFIKASI DAN INVENTARISASI PENGUASAAN, PEMILIKAN, PENGGUNAAN, DAN PEMANFAATAN TANAH SELUAS 9 – 18 JT HA;
- . IDENTIFIKASI AREAL KWS HUTAN DILEPASKAN MINIMAL 4,1 JT HA
- PEMERINTAH MEMASTIKAN TORA SAMPAI 2019 SELUAS 9 JT HA , DIMANA 4,1 JT HA DARI LAHAN HUTAN DAN 4,8 JUTA HA NON HUTAN
SKEMA REFORMA AGRARIA
TORA :
- LEGALISASI ASET (4,5 JT HA)
(sertifikasi tanah rakyat) : 3,9 jt ha
tanah transmigrasi belum bersertifikat : 0,6 jt ha
- REDISTRIBUSI ASET ( 4,5 JT HA) Ex HGU dan tanah terlantar : 0,4 jt ha Pelepasan kawasan hutan : 4,1 jt ha
- LEGALITAS AKSES Pemberian Akses Pengusahaan Hutan dalam Periode tertentu : 12,7 ha
INSTRUMEN TORA : PERPRES NO.88 TH 2017 : TENTANG PENYELESAIAN PENGUASAAN TANAH DALAM KAWASAN HUTAN
POLA PENYELESAIAN
- MENGELUARKAN BIDANG TANAH DALAM KWS HUTAN MELALUI PERUBAHAN BATAS KWS HUTAN
- TUKAR MENUKAR KAWASAN HUTAN
- MEMBERIKAN AKSES PENGELOLAAN MELALUI PERHUTANAN SOSIAL
- MELAKUKAN RESETLEMENT.
KONDISI YG DAPAT DISELESAIKAN MELALUI PPTKH : (PEMUKIMAN, FASOS/FASUM, LAHAN GARAPAN, HUTAN YG DIKELOLA MASY.HUKUM ADAT)
PERHUTANAN SOSIAL
- HUTAN DESA
- HUTAN TANAMAN RAKYAT
- HUTAN KEMASYARAKATAN
- KEMITRAAN
- HUTAN ADAT
- HUTAN RAKYAT
JALAN BARU PENGELOLAAN HUTAN INDONESIA
- MENGELOLA HUTAN BERDASARKAN FAKTA YANG ADA, JANGAN MENCARI TEMPAT PERSEMBUNYIAN DENGAN MENYAJIKAN DATA YANG SALAH
- PERUBAHAN PARADIGMA TIMBER MANAGEMENT MENJADI SOCIAL FORESTRY YG BERTUMPU PADA PENJAMINAN TERWUJUDNYA KESEJAHTERAAN RAKYAT DAN KEADILAN LINGKUNGAN (UNTUK KORPORAT, BUMN, DAN PERHUTANAN SOSIAL)
- KONDISI PEMUNGKIN UNTUK MEWUJUDKAN RICH PEOPLE, RICH FOREST :
- RUBAH SEMUA REGULASI YANG TIDAK BERPIHAK PADA PERHUTANAN SOSIAL
- RUBAH SEMUA REGULASI YANG MENGHAMBAT PERCEPATAN TORA DAN HUTAN ADAT
- BERIKAN INSENTIF PENDANAAN APBN UNTUK PEMBINAAN EKONOMI RAKYAT DALAM PROGRAM TORA DAN PERHUTANAN SOSIAL
- LAHAN TORA, PERHUTANAN SOSIAL DAN HUTAN ADAT DIKEMBANGKAN DENGAN TEKNOLOGI AGROFORESTRY ECOSYSTEM (HUTAN SERBA GUNA), PERLU ADA PENGENDALIAN, DAN MONEV DARI PEMERINTAH, CSO, DAN PERGURUAN TINGGI
PERTANYAAN TERSISA YG SERIUS
- BAGAIMANA MONEV TTG AREAL PERHUTANAN SOSIAL PERIODE 2010-2014 SELUAS SEKITAR 700 RIBU HA ? ADAKAH CERITA SUKSES?
- PERIODE 2015-2017 FASE PEMBERIAN IJIN PERHUTANAN SOSIAL SUDAH MENEMBUS ANGKA 1,2 JUTA HA. ADAKAH JAMINAN KEBERHASILAN PASCA PEMBERIAN LEGALITAS SK MENTERI ? HARUS ADA TEROBOSAN FUNDAMENTAL
DUKUNGAN KREDIT PENDANAAN KEGIATAN DARI PERBANKAN, SEBERAPA SIAP DAN SEBERAPA CEPAT ? SIAPA PENIKMAT RENTE PERHUTANAN SOSIAL RAKYAT, PIHAK KE 3 ATAU BANK???
HIPOTETIK : AKAN TERJADI REPRODUKSI KEMISKINAN KALAU ORANG MISKIN DIBIARKAN BERMAIN DENGAN PERBANKAN YG TIDAK BERPIHAK PADA RAKYAT MISKIN. SEMANGAT PENGENTASAN KEMISKINAN ADALAH SEMANGAT KEBERIHAKAN BUKAN SEMANGAT EKSPLOITASI YG TIDAK BERKEADILAN